@article{Sulung Firmansyah_2023, title={STRATEGI PT. AIR ASIA DALAM MENINGKATKAN PASAR PENERBANGAN DALAM NEGERI}, volume={2}, url={http://duniabisnis.org/index.php/duniabisnis/article/view/435}, abstractNote={<p>Pt. Air Asia menjadi salah satu penerbangan yang sangat diminati oleh penumpang dengan harga yang terjangkau dan juga menjadikan tujuan dari Pt.Asia dalam strategi untuk menganalisis terkait strategi pasar penerbangan PT. Indonesia Air Asia dalam negeri. Dengan analisis melalui purposive sampling jenis penelitian ini menggumakan SWOT. Dan juga melihat dari minat penumpang terkait PT. Air Asia melalui beberapa aspek yang bisa ditinjau kembali dalam metode SWOT ini. Dimana hasil tersebut menunjukan bahwa strategi untuk menambah rute penerbangan, pengembangan sistem pemasaran yang dapat menjangkau masyarakat uas sampai ke daerah-daerah, dan pengembangan product service serta memberikan beberapa ulasan untuk menunjang perbaikan. Analisis ini sangat bisa memprediksi beberapa hal yang perlu ditambahkan dan diperbaiki dalam peninjauan sistem dan juga pengelolaan dari Air Asia untuk mempertahankan kualitas pemasaran penerbangan dalam negeri. Adapun pelanggan dapat memesan langsung membayar via online yang mudah dan cepat. Serta harapannya mampu menunjukan bahwa AirAsia dapat mempertahankan loyalitas pelanggannya untuk tetap menggunakan maskapai penerbangan AirAsia</p>}, number={7}, journal={Jurnal Dunia Bisnis}, author={Sulung Firmansyah}, year={2023}, month={Mar.} }